Hal yang lumrah bagi seseorang untuk membuat surat wasiat dan memberikan harta miliknya kepada keluarga ataupun orang lain yang disayangi. Tapi, menjadi luar biasa jika harta warisan dengan nilai yang besar itu diberikan untuk hewan peliharaannya.
Dilansir dari laman The Frisky, Sabtu, 30 Juli 2011, berikut deretan selebritas yang melakukan hal yang bisa disebut “gila” itu. Mereka memberikan dana warisan ratusan juta rupiah untuk hewan kesayangannya.
1. Alexander McQueen
Ikon fashion ini mewariskan dana sekitar US$ 82.000 atau sekitar 820 juta rupiah untuk ketiga anjingnya Juice, Callum, dan Minter. Dana ini nantinya akan digunakan untuk biaya perawatan anjing-anjing itu hingga mereka mati.
2. Simon Cowell
Pencipta acara American Idol dan X-Factor dikabarkan akan meninggalkan kekayaannya senilai lebih dari US$ 200 juta untuk anjing pudelnya.
3. Leona Helmsley
Ia mewariskan kekayaan sebesar US$ 12 juta untuk anjingnya, Trouble. Padahal, ia hanya mewariskan dana sekitar US$ 5 juta untuk kedua cucunya. Dana itu digunakan agar anjingnya itu akan berada di sisinya saat si hewan meninggal. Ia ingin Trouble dikubur berdampingan dengannya di sebuah pemakaman mewah.
4. Drew Barrymore
Drew Barrymore mewariskan banyak uang sebagai ungkapan terima kasih kepada anjingnya, Flossie, karena telah menyelamatkan nyawanya, juga tunangannya, Tom Green. Pada suatu hari, rumah yang mereka tinggali kebakaran dan anjing itu yang membangunkan mereka sehingga Drew dan Tom bisa selamat dari kejadian mematikan itu. Drew mewariskan dana sekitar US$ 300 juta. Sayangnya, Flossie meninggal lebih dahulu pada tahun 2010. Jadi, kita tidak pernah tahu apakah wasiat itu akan tetap dilaksanakan atau tidak.
5. Oprah Winfrey
Oprah menuliskan wasiat untuk mewarisi hartanya senilai US$ 30 juta. Ia sempat kehilangan beberapa anjing pada tahun yang lalu, tapi ia punya cukup banyak uang juga untuk membeli anjing baru untuk ia wariskan harta yang banyak.
Daftar isi
-
▼
2011
(177)
-
▼
Agustus
(44)
- "Wanita cantik dan seksi" ini mendapatkan lebih da...
- Mobil Dari Bungkus Rokok Unik Gann!!
- Kata-Kata yang Ternyata adalah Singkatan
- Pisang Unik Berbuah 1000 Biji
- Ayam Kesal, Bunuh Pemiliknya Di Arena Sabung Ayam
- Kalo lagi jatuh cinta, dunia serasa milik berdua.....
- Kasian gan sekarang Samuel Eto'o
- Adegan Mandi, Payud4ra Dewi Persik Tembus Pandang
- Kisah Horor Mencekam dalam Pesawat British Airways
- Galeri Foto Gadis Desa Anti Kampungan
- inilah Narapidana Tercantik Dan Terseksi di Indonesia
- Misteri Fenomena Hilangnya Tubuh Manusia Sesaat
- Tampil Seksi dengan Mantel Bulu, J-Lo Dicap Arogan
- Kuburan-kuburan Unik Asli Indonesia
- reporter cewek BELER saat LIVE .. *NGAKAK !! [ ++V...
- 7 Ciri Cinta Sejati
- Foto Foto Kepala Terpenggal Kembali Marak
- Bocah Misterius Yang Mengaku Berasal dari Mars
- 53 Makna Letak Tahi Lalat Di Tubuh Kita
- Foto foto perusak suasana
- Baca ini! 7 Petualangan Terbesar Umat Manusia
- Pulau Melayang Hilang di Atmosfer
- Benarkah Pria Dengan Jari Manis Panjang Berbakat J...
- 6 Batu Paling Terkenal di Dunia
- Strategi dan Bagaimana Cara Berinvestasi Saham
- Alat Ini Dapat Mengirim SMS Jika Terjadi Kebakaran
- Inilah alasannya mengapa cewek jangan memakai rok ...
- Mana Duluan, Ayam atau Telur? Ini Jawabnya!
- Detik Detik Orang Kesetrum Hingga Terbakar
- TNI Kekuatan Nomor 1 di Asean dan Nomor 18 di Dunia
- Momen Kocak Sebelum Sesuatu yang Buruk Terjadi
- HULC" Pakaian Tempur Biomekanik Terbaru Milik Amer...
- Wah.. Ganti Warna Mobil Tanpa Cat Dan Dapat Kembal...
- Hukuman Mati Yang Tidak Bikin Mati
- Inilah 8 Artis Korea Yang Mati Muda Bunuh Diri
- Yang Lucu Saat Guru Dikerjain Muridnya
- 8 Gunung Terindah Di Dunia
- Makanan Spesial Warga Arab
- Ditemukan, Awan Air Terbesar Di Jagad Raya
- Hewan Unik Dan Aneh 2011 Terbaru
- Ya Ampun! US$1 = 20 Triliun Dolar Zimbabwe
- Rumah Seharga 8,5 Triliun di India ini Terancam Di...
- Wajah 2 Mobil Masa Depan BMW
- 5 Selebritas Ini Mewariskan Harta Untuk Peliharaannya
-
▼
Agustus
(44)
0 komentar:
Posting Komentar